Elina Raharisti R, S.Psi., MA., Psikolog

Elina Raharisti R, S.Psi., MA., Psikolog

 Psikologi

 Hermina Solo

Dokter ini sedang tidak bisa menerima buat janji
Ibu Elina Raharisti R, S.Psi., MA., Psikolog merupakan psikolog RS Hermina Solo yang berfokus menangani kasus-kasus kejiwaan, mendiagnosis gejala psikologis pasien, dan melakukan psikoterapi sebagai bentuk penanganannya. Itu sebabnya, psikolog berkompeten untuk melakukan beberapa tes psikologi yang kemudian hasilnya diinterpretasikan sebagai jawaban dari masalah yang dialami oleh pasiennya. Psikolog tidak bisa meresepkan obat-obatan, karena dalam menangani kasus kejiwaan mereka berfokus pada terapi psikososial untuk mengendalikan perilaku, pikiran, dan emosi pasien.
Pola Asuh Efektif Untuk Ibu Pekerja

       Menjadi ibu perkerja tidak mudah. Ibu harus menjalankan tugas rumah tangga dan bekerja sekaligus, sehingga sulit untuk memberikan perhatian yang cukup pada anak. Namun, meskipun kesibukan sangat padat, ibu perlu memastikan bahwa mereka memberikan pola asuh ya...

KELOLA STRES SAAT PANDEMI & MANAJEMEN STRES SAAT PANDEMI

Sahabat Hermina, pada saat pandemi covid-19 memunculkan banyak kekhawatiran untuk semua orang, banyak orang yang awalnya khawatir terhadap aspek kesehatan, lalu saat ini jauh lebih banyak yang khawatir  terhadap aspek lanjutan dari masalah kesehatan atau pandemi. Menurut Analisa rasa khawat...

Peran Orang Tua Dalam Menyiapkan Anak Untuk Sekolah Melalui Pendekatan Psikologi

Ayah dan Bunda, persiapan orang tua dan lingkungan memainkan peran penting dalam kesiapan sekolah anak. Oleh karena itu kita akan membahas peran orang tua dalam menyiapkan anak untuk sekolah dan pengaruh lingkungan serta interaksi sosial terhadap kesiapan sekolah.Orang tua adalah pendidik p...

Menyiapkan Anak Untuk Pendidikan Dasar Melalui Pendekatan Psikolog

Kesiapan sekolah merupakan salah satu faktor penting dalam pendidikan anak. Ini bukan hanya tentang memiliki perlengkapan sekolah yang lengkap atau kemampuan akademik yang baik, tetapi juga tentang kematangan psikologis anak untuk memasuki lingkungan baru yang lebih terstruktur dan menuntut. Kes...

Mengenali Penyebab Baby Blues dan Cara Mengatasinya

  Prevelensi Baby Blues Sekitar 80 persen wanita yang baru melahirkan mengalami baby blues. Walau gejalanya kadang terlihat sepele, baby blues bisa berdampak negatif bagi ibu maupun bayi dan harus segera ditangani. Baby blues merupakan gangguan suasana hati...

Kapan Anak Siap Untuk Sekolah ?

Banyak orangtua yang berfikir bahwa satu-satunya aspek yang dibutuhkan anak masuk sekolah dasar adalah aspek kognitif yang di dalamnya meliputi kemampuan menulis membaca dan berhitung dan ketika dapat menyekolahkan anaknya di sekolah dasar (SD) di usia 6 tahun adalah hal yang luar biasa. Tentuny...

Yuk, Ayah dan Ibu lindungi anak anak kita dari Cyberbullying

Sahabat Hermina Cyberbullying adalah bentuk bullying yang terjadi melalui media sosial, pesan teks, email, atau platform online lainnya. Bahkan, penggunaan media sosial, seperti Twitter, Instagram, TikTok, dan lainnya kerap menjadi tempat cyberbullying tersebut terjadi. Pelaku cyberbullying...

Kapan Anak Siap Untuk Sekolah ?

Banyak orangtua yang berfikir bahwa satu-satunya aspek yang dibutuhkan anak masuk sekolah dasar adalah aspek kognitif yang di dalamnya meliputi kemampuan menulis membaca dan berhitung dan ketika dapat menyekolahkan anaknya di sekolah dasar (SD) di usia 6 tahun adalah hal yang luar biasa. Tentuny...

Jenis-Jenis Tes Inteligensi Anak Dalam Menunjang Perkembangan Belajar

Tes kecerdasan sering  digunakan untuk mengukur kemampuan kognitif anak, seperti penalaran, pemecahan masalah, dan pemahaman bahasa. Hasil  tes ini  memberikan gambaran tentang kelebihan dan kelemahan anak dalam berbagai bidang kognitif serta membantu orang tua dan pendidik m...

Mengenal Dukungan Psikologis Awal Bagi Orangtua

Ayah dan Bunda, pengertian Dukungan Psikologis Awal (DPA) merupakan suatu keterampilan sederhana dari orangtua agar membantu diri sendiri dan dapat membantu keluarga dalam menghadapi suatu masalah atau dalam keadaan sulit. Serta Dukungan Psikologis Awal (DPA) juga dapat membantu meringankan teka...

Pola Asuh Efektif Untuk Ibu Pekerja

Being a working mother is not easy. Mom has to perform household chores and work at once, so it is difficult to pay enough attention to the child. However, despite the intense busyness, mothers need to ensure that they provide effective parenting for the child. Here are some tips to help working...

Kenali Pola Parenting Yang Tepat Untuk Mendidik Anak Menurut Psikolog

Parenting secara harfiah, arti parenting adalah pengasuhan anak. Dengan demikian, parenting style bisa dimaknai sebagai pola asuh anak. Menurut sebuah penelitian yang dimuat dalam  Jurnal Frontiers In Psychology, pengertian parenting menurut para ahli adalah sikap dan perilaku orangtua terh...

Yuk kenali Tanda Tanda Perundungan/Bullying Pada Anak

Kasus perundungan terus terjadi. Siswa merundung siswa lain, sempat viral di media sosial selama beberapa bulan terakhir antara lain siswa SMP di Cilacap, Jawa Tengah, yang memukul, menyeret, dan menginjak siswa lain. Komisi Perlindungan Anak Indonesia, Senin (9/10/2023), menyebut hingga Agu...

Cookie membantu kami memberikan layanan kami. Dengan menggunakan layanan kami, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.